detikFoodSelasa, 14 Jul 2020 17:30 WIB
            
            Minuman Gin Ini Diracik dari Hasil Kebun Istana Buckingham Inggris
Istana Buckingham Inggris memiliki kebun buah yang luas. Hasil panen kebun ini kemudian diolah jadi minuman gin yang bisa dibeli masyarakat.










































