
Mino WINNER Diperiksa Polisi soal Manipulasi Cuti Wamil
Kasus dugaan manipulasi dan penyalahgunaan cuti Mino WINNER saat wajib militer terus bergulir. Mino pun diperiksa Kepolisian Mapo, Seoul selama empat jam.
Kasus dugaan manipulasi dan penyalahgunaan cuti Mino WINNER saat wajib militer terus bergulir. Mino pun diperiksa Kepolisian Mapo, Seoul selama empat jam.
Administrasi Tenaga Kerja Militer Korea Selatan meminta kepolisian untuk menyelidiki Song Mino WINNER terkait tudingan mangkir selama wajib militer.
Mino WINNER menyelesaikan wajib militern meski diterpa isu kerap mangkir saat menjalankan tugas. Dugaan itu kini diinvestigasi oleh Kantor Polisi Mapo, Seoul.
MINO WINNER yang tengah menjalankan tugas wajib militer alternatif tengah menghadapi isu tak sedap. Ia diduga kerap mangkir dan memalsukan catatan masuk kerja.
Mino WINNER membeberkan alasan mengapa dirinya tak lagi berpartisipasi sebagai juri di 'Peak Time'. Alasan utamanya lantaran ia akan menjalani wajib militer.