
Mahfud soal Migrasi TV Analog ke Digital: Yang Tak Siap, Datang ke Posko
Mahfud mempersilakan mereka yang belum siap kebijakan migrasi ke TV digital untuk datang ke posko yang telah dibentuk pemerintah.
Mahfud mempersilakan mereka yang belum siap kebijakan migrasi ke TV digital untuk datang ke posko yang telah dibentuk pemerintah.
Migrasi televisi digital mulai diberlakukan tahun depan. Di Jawa Barat, area Priangan Timur jadi yang pertama migrasi TV digital.