
Lanskap Pulau Miangas yang Mempesona dari Puncak Mercusuar
Puncak mercusuar di Pulau Miangas bisa dibilang merupakan pijakan tertinggi di pulau terluar paling utara Indonesia. Begini penampakannya.
Puncak mercusuar di Pulau Miangas bisa dibilang merupakan pijakan tertinggi di pulau terluar paling utara Indonesia. Begini penampakannya.
Memiliki luas 3,15 km persegi, Pulau Miangas memiliki mercusuar sebagai ikon pualu terluat paling Utara Indonesia ini. Yuk, lihat foto-fotonya.
Mercusuar di Miangas merupakan salah satu ikon yang wajib dikunjungi jika berkunjung ke pulau terluar paling utara Indonesia ini.