detikFoodKamis, 18 Mei 2017 16:35 WIB Psikolog Ungkap Alasan Mengapa Memori Soal Makanan Begitu Kuat Sebuah makanan bisa dengan mudah membangkitkan memori. Menurut psikolog ada alasan kuat mengapa memori makanan paling diingat kuat oleh seseorang.