
'The Silent Majority' di Balik Kokohnya Elektabilitas Prabowo-Gibran
Elektabilitas Prabowo-Gibran tetap kokoh meski diterpa isu negatif. Penyebabnya tidak lain adalah dukungan the silent majority atau mayoritas yang diam.
Elektabilitas Prabowo-Gibran tetap kokoh meski diterpa isu negatif. Penyebabnya tidak lain adalah dukungan the silent majority atau mayoritas yang diam.
Inilah yang perlu menjadi pemikiran kita terhadap mayoritas diam; jangan anggap 'diamnya tak ada wujudnya'.