
NasDem dan Masyumi Bela Cak Imin, Curiga Pemanggilan KPK Tak Murni Hukum
"Jadi pertama kita tidak otomatis mengatakan ditunggangi, tapi punya persepsi bahwa kita curiga langkah KPK ini tidak murni hukum," kata Gus Choi.
"Jadi pertama kita tidak otomatis mengatakan ditunggangi, tapi punya persepsi bahwa kita curiga langkah KPK ini tidak murni hukum," kata Gus Choi.
Ketua Umum Partai Masyumi Reborn Ahmad Yani menyoroti enam terdakwa kasus pengeroyokan Ade Armando. Dia meyakini enam orang itu bukan pengeroyok Ade Armando.
Partai Masyumi Reborn membenarkan hanya satu dari enam terdakwa pengeroyok Ade Armando yang merupakan kader mereka. Masyumi Reborn bersikap.
Dalam rapat, Masyumi menyoroti kasus Km 50 Tol Cikampek, larangan kader untuk membuka rekening bank riba, hingga larangan tepuk tangan.
PBB mewanti-wanti partai Masyumi Reborn terhadap partai Idaman Rhoma Irama yang kandas di tengah jalan.
Ada satu angan-angan yang sudah terbesit dan bukan tak mungkin akan direalisasikan oleh Masyumi reborn. Mereka berniat membentuk fraksi partai Islam.
PKB memberikan kepada kepengurusan baru Partai Masyumi. Bagi PKB, Partai Masyumi bukan saingan.
Partai Ummat di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menduduki kantor eks DPW PAN DIY. Tak hanya itu, Partai Masyumi DIY pun melebur.
Partai Masyumi 'reborn' dan Partai Ummat menambah jumlah partai Islamis di Indonesia. Apakah jumlah partai Islam ini akan menguntungkan umat muslim?
"Memang ada ucapan beliau ketika itu bahwa pakai 'baju Islam' itu 'kekecilan' bagi beliau (Amien Rais)," ungkap Yusril.