
Perang Dagang Jilid Dua: AS Larang Maskapai China Lewat Langit Rusia!
Pemerintahan Amerika Serikat mengusulkan pelarangan bagi maskapai China untuk terbang di atas wilayah udara Rusia. Ini khusus rute ke dan dari AS.
Pemerintahan Amerika Serikat mengusulkan pelarangan bagi maskapai China untuk terbang di atas wilayah udara Rusia. Ini khusus rute ke dan dari AS.
Seorang penumpang pesawat Qatar Airways meninggal karena tersedak daging, padahal dia sudah pesan layanan makan vegetarian.
Cuaca buruk jadi mimpi buruk penumpang. Pesawat Air New Zealand disambar petir saat sedang mengudara dari Auckland ke Dunedin. Penumpang pun menjerit histeris.
Maskapai Spirit Airlines berencana mengurangi armadanya hampir 100 pesawat.
Kini, terbang ke Batulicin di Kalimantan Selatan jadi makin gampang dengan naik pesawat Wings Air. Tersedia penerbangan rute ke kota itu dari Makassar.
Maskapai Airnorth dari Australia membuka rute penerbangan baru dari Darwin, Australia ke Biak di Papua. Rute ini resmi dibuka pada Minggu (28/9).
Dian Sastro disogok pantun saat penerbangannya delay. Dia memperlihatkan ekspresi senyum, tertawa kecil, dan kaget lucu.
Seorang penumpang menggugat American Airlines setelah suaminya mengalami stroke di pesawat. Juri memutuskan maskapai harus bayar ganti rugi $9,6 juta.
Seorang petugas bagasi maskapai Qatar Airways viral karena terekam melemparkan barang-barang keluar dari pesawat. Netizen ramai membicarakannya.
Naik pesawat yang mendadak terbang lagi saat sudah siap landing ternyata seperti melayang beberapa detik.