
4 Masjid Bersejarah di Gaza, Palestina Hancur Lebur Akibat Serangan Israel
Kementerian Wakaf dan Agama di Palestina mengungkapkan bahwa hampir 80% masjid di Gaza hancur akibat serangan brutal dari Israel.
Kementerian Wakaf dan Agama di Palestina mengungkapkan bahwa hampir 80% masjid di Gaza hancur akibat serangan brutal dari Israel.
Zaskia Adya Mecca berhasil membangun masjid sementara di Gaza. Hal itu diketahui dari unggahan foto Instagram. Zaskia pun tulis ungkapan bahagianya.
Dewan Masjid Indonesia (DMI) berkomitmen akan membangun 10 masjid semi permanen di wilayah Gaza setelah gencatan senjata baru-baru ini tercapai.
Reruntuhan Masjid Farouk, Rafah, Gaza Selatan, menjadi lokasi tarawih pertama warga di Gaza, Palestina. Kondisi masjid yang digunakan itu sudah hancur.
Banyak masjid bersejarah yang dibangun di Palestina. Setiap masjid ini menjadi saksi kisah dan sejarah perkembangan Islam.
Masjid tertua di Gaza porak-poranda dan hanya menyisakan menara setelah digempur Israel pada Sabtu (9/12/2023). Itu menjadi masjid ke-104 yang hancur.