
Masak Masak : Bakso Aci Tulang Muda yang Renyah Pedas
Bakso aci memang murah harganya tapi yang satu ini bakal memuaskan. Karena diisi tulang muda yang kriuk renyah dengan kuah yang pedas menggigit. Huah!
Bakso aci memang murah harganya tapi yang satu ini bakal memuaskan. Karena diisi tulang muda yang kriuk renyah dengan kuah yang pedas menggigit. Huah!
Kalau tak nafsu makan sebaiknya bikin tumis ikan peda ini. Rasa gurih berpadu dengan tendangan pedas cabe bakal bikin nafsu makan naik. Yuk, bikin!
Kalau bosan dengan deseert box yang manis legit, kamu bisa bikin versi yang gurih mantap ini. Cake dilapisi krim dan ditaburi keju parut. Rasanya gurih mantap!
Kalau kamu suka kepiting, camilan yang satu ini patut dicoba. Kepiting soka yang bisa dimakan cangkangnya diisi adonan kepiting plus cocolan saus. Mantap!
Mie ayam bakso gerobakan yang dijual abang-abang memang tak ada dua enaknya. Tetapi kalau mau membuat sendiri juga tak repot, ikuti resep ini.
Roti gaya Korea yang satu ini manis legit dan empuk. Berupa adonan ubi manis yang dibalut dengan adonan yang manis dan empuk. Cocok buat teman ngopi.
Nasi hangat plus ikan asin jambal berbumbu kecombrang pasti disukai keluarga. Apalagi dimakan saat masih hangat. Rasanya gurih pedas bikin ketagihan.
Seblak yang gurih pedas nendang ini bahannya sederhana. Bisa jadi camilan enak di akhir pekan. Sesuai pedas dan isiannya dengan selera.
Sajian salmon ini banyak ditawarkan restoran. Kamu bisa masak salmon teriyaki di rumah. Caranya cukup mudah dan rasanya tak kalah lezat dengan buatan restoran.
Odading atau kue bantal yang viral ternyata mudah dibuat sendiri. Yang satu ini justru diberi aneka topping hingga tampilan lebih menggiurkan dan rasanya enak.