
Temuan Baru Uap Air di Mars Diteliti Ilmuwan
Para ilmuwan menemukan petunjuk baru soal pertanyaan apakah Mars pernah menjadi tempat kehidupan setelah muncul uap air yang keluar di atmosfer tipis Mars.
Para ilmuwan menemukan petunjuk baru soal pertanyaan apakah Mars pernah menjadi tempat kehidupan setelah muncul uap air yang keluar di atmosfer tipis Mars.
Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden pada Rabu (10/2) waktu setempat mengumumkan pembentukan satuan tugas (satgas) khusus Departemen Pertahanan soal China.
Uni Emirat Arab dan China telah berhasil mengirimkan wahana antariksanya, Hope dan Tianwen-1 ke orbit Planet Mars dalam waktu selang sehari.
Ikuti jejak satelit Amal milik UEA, wahana Tianwen-1 milik Cina tiba tepat waktu di sekitar orbit Mars, jelang perayaan Tahun Baru Imlek hari Jumat (12/02).
Tianwen-1, misi pertama buatan Chinake Planet Mars, berhasil mencapai orbit Planet Merah tersebut dengan selamat setelah menempuh perjalanan amat panjang.
Para ilmuwan mendeteksi uap air yang keluar di atmosfer tipis Mars. Temuan ini jadi petunjuk untuk mencari tahu apakah Mars pernah jadi tempat kehidupan.
China dan Uni Emirat Arab membuat sejarah baru. Kedua negara ini berhasil tiba di orbit Planet Mars dan siap mengeksplorasi Planet Merah.
Hanya selang sehari setelah wahana Hope milik Uni Emirat Arab sampai di orbit Planet Mars dengan selamat, giliran China berhasil mencapai Planet Merah itu.
Misi Uni Emirat Arab ke Mars, Hope bertujuan memberikan gambaran lengkap atmosfer Mars untuk pertama kali. Menariknya, 80% dari tim ini adalah perempuan.
Uni Emirat Arab mencetak sejarah berhasil menyambangi orbit Planet Mars dengan wahananya Hope. Selain UEA, Amerika Serikat dan China pun siap menyusul.