detikSportSelasa, 22 Agu 2023 04:00 WIB Sakit Kanker, Olympian Atletik Mardi Bicara Bantuan Pemerintah Olympian atletik Mardi Lestari mengungkapkan kondisi terkini terkait sakitnya. Ia menyebut fisiknya sudah membaik meskipun belum sempurna.