detikTravelSelasa, 02 Agu 2022 22:20 WIB
Mimpi Mapala UI Wujudkan Pendakian Gunung yang Netral Karbon
Wisatawan dan para pendaki juga menjadi salah satu penyumbang emisi karbon. Sebagai upaya untuk menguranginya, Mapala UI adakan pendakian netral karbon.











































