SepakbolaRabu, 07 Jan 2026 12:40 WIB
Howe Tak Tertarik Latih MU
Eddie Howe tak tertarik menjadi pengganti Ruben Amorim sebagai manajer Manchester United. Ia masih bahagia menjalani peran jadi juru taktik Newcastle United.
SepakbolaRabu, 07 Jan 2026 12:40 WIB
Eddie Howe tak tertarik menjadi pengganti Ruben Amorim sebagai manajer Manchester United. Ia masih bahagia menjalani peran jadi juru taktik Newcastle United.
detikSumutSelasa, 30 Des 2025 15:01 WIB
Ruben Amorim menjelaskan perubahan formasi Manchester United menjadi 4-2-3-1 saat menang 1-0 atas Newcastle. Keputusan diambil untuk adaptasi, bukan tekanan.
detikSumutJumat, 07 Nov 2025 13:13 WIB
Ruben Amorim menanggapi kritik Cristiano Ronaldo tentang Manchester United. Ia akui kesalahan masa lalu dan fokus pada perbaikan serta masa depan klub.
detikSumutSelasa, 30 Sep 2025 23:59 WIB
Manajer MU, Ruben Amorim, tetap didukung meski tim terpuruk di klasemen. Klub percaya dia bisa membalikkan keadaan menjelang laga kontra Sunderland.
detikSumutSenin, 29 Sep 2025 18:01 WIB
Manchester United mempertimbangkan pemecatan Ruben Amorim setelah hasil buruk. Gareth Southgate menjadi kandidat pengganti. Apakah dia pilihan tepat?
detikSumutSabtu, 13 Sep 2025 10:00 WIB
Pep Guardiola memuji striker Liverpool, Alexander Isak, meski menilai Erling Haaland sedikit lebih baik. Isak dibeli dengan rekor transfer 125 juta paun.
detikSumutSabtu, 13 Sep 2025 01:00 WIB
Manajer Liverpool, Arne Slot, minta publik tidak berharap berlebihan pada Alexander Isak. Ia butuh waktu untuk kembali ke performa terbaik setelah cedera.
detikSumutSabtu, 28 Jun 2025 03:30 WIB
Leicester City dan Ruud van Nistelrooy sepakat berpisah setelah gagal mempertahankan tim di Liga Inggris. Nistelrooy melatih 27 laga dengan hasil buruk.
detikSumutRabu, 23 Apr 2025 14:20 WIB
Leicester City terdegradasi dari Premier League, nasib Van Nistelrooy sebagai manajer dipertanyakan. Apakah ia akan bertahan atau mencari petualangan baru?
detikBaliMinggu, 06 Apr 2025 00:30 WIB
Manajer Manchester United, Ruben Amorim, fokus membenahi skuadnya untuk bersaing di papan atas Liga Inggris, tanpa membahas trofi musim depan.