detikSulselJumat, 08 Sep 2023 14:30 WIB Keren! Mahasiswi Unifa Ini Borong 4 Medali di Kompetisi Sains Nasional ISSC Mahasiswi Unifa bernama Alfriayanti berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih 4 medali sekaligus dalam ajang ISSC.