
Tentang Patung Buddha dalam Stupa Borobudur yang Berhasil Disentuh Macron
Saat ke Candi Borobudur, Presiden Prancis Emmanuel Macron mencoba menyentuh patung Buddha yang berada di dalam stupa. Ini berkaitan dengan mitos Kunto Bimo.
Saat ke Candi Borobudur, Presiden Prancis Emmanuel Macron mencoba menyentuh patung Buddha yang berada di dalam stupa. Ini berkaitan dengan mitos Kunto Bimo.
Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Prancis Emmanuel Macron sempat melayani permintaan selfie wartawan yang meliput kunjungannya di Candi Borobudur.
Emmanuel Macron terkesan melihat Candi Borobudur. Macron berkeliling lantai teratas candi bahkan sampai mencoba berupaya menyentuh patung Buddha di dalam stupa.
"Sedikit demi sedikit, lama-lama menjadi bukit, seperti kata pepatah Indonesia," kata Macron disambut riuh delegasi dan tawa Prabowo.