
Modric Bela Ramos dari Kritik Lovren
Belum lama ini bek Real Madrid Sergio Ramos dikritik keras oleh bek Liverpool dan timnas Kroasia Dejan Lovren. Ramos dibela rekan setimnya, Luka Modric.
Belum lama ini bek Real Madrid Sergio Ramos dikritik keras oleh bek Liverpool dan timnas Kroasia Dejan Lovren. Ramos dibela rekan setimnya, Luka Modric.
Kroasia sempat dilumat Spanyol 0-6 dalam laga pertamanya di UEFA National League. Kini, kedua tim akan kembali bertemu. Tak ada rasa dendam dari Kroasia.
Piala Dunia 2018 menguras tenaga Luka Modric. Memulai musim dengan nyaris tanpa pramusim, gelandang Real Madrid itupun kesulitan.
Era Dominasi Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo di sepakbola dunia mungkin segera berakhir. Keduanya dikabarkan tak masuk dalam 3 finalis Ballon d'Or 2018.
Cristiano Ronaldo tak terobsesi dengan Ballon d'Or, tapi ingin memenanginya. Bintang Juventus itu percaya layak mendapatkannya lagi.
Luka Modric menegaskan satu hal tentang Lionel Messi. Modric mengaku tidak akan pernah mau menjadi rekan satu tim Messi alias tidak pernah main bersama.
Para pemain Real Madrid sempat yakin Cristiano Ronaldo akan bertahan. Ruang ganti Madrid sampai membuat taruhan soal masa depan Ronaldo.
Tiga pemain Timnas Prancis, Kylian Mbappe, Antoine Griezmann, dan Raphael Varane, dijagokan meraih Ballon d'Or. Siapa yang layak memenanginya?
Kylian Mbappe masuk dalam nominasi pemenang Ballon d'Or 2018. Usianya memang masih muda, tapi dinilai punya semua kualitas untuk jadi pemenang.
Gennaro Gattuso berbicara soal rekan dan lawan impiannya. Luka Modric adalah rekan idaman, sementara Paul Pogba dan Blaise Matuidi jadi lawan menarik.