
PVMBG Pelajari Penyebab Lubang Misterius di Sukabumi
Warga Sukabumi heboh dengan kemunculan lubang misterius di area sawah. Warga mengaku sempat mendengar suara gemuruh sebelum tanah sawah itu ambles.
Warga Sukabumi heboh dengan kemunculan lubang misterius di area sawah. Warga mengaku sempat mendengar suara gemuruh sebelum tanah sawah itu ambles.
Lubang besar tiba-tiba muncul di tengah sawah Desa Sukamaju, Kecamatan Kadudampit, Sukabumi. Diameter dan kedalamannya 6 meter. Warga heboh.
Warga berduyun-duyun mendatangi lubang misterius di Kampung Kadupugur, Desa Sukamaju, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Getaran terasa saat warga berdiri atau berjalan di pematang sawah yang paling dekat dengan pinggiran lubang misterius ini.
Lubang misterius di Sukabumi ini berada di lahan sawah seluas sekitar 200 meter persegi. Tempatnya dekat dengan gang akses lintasan warga setempat.
Lubang misterius tiba-tiba muncul di pesawahan warga di Kampung Legoknyenang RT 05 RW 02, Desa Sukamaju, Kecamatan Kadudampit, Sukabumi.