WolipopRabu, 27 Sep 2017 17:42 WIB
Kalahkan Gucci, Louis Vuitton Brand Fashion Paling Berpengaruh di 2017
Louis Vuitton berada di nomor 19 dalam daftar Best Global Brands 2017, menjadikannya di urutan teratas di kategori brand fashion paling berpengaruh.












































