
Semarak HUT RI, Puluhan Perahu Layar Adu Cepat di Selat Bali
Sebanyak 64 perahu layar mengikuti perlombaan adu cepat yang diselenggarakan warga Gilimanuk dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI.
Sebanyak 64 perahu layar mengikuti perlombaan adu cepat yang diselenggarakan warga Gilimanuk dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI.
Lomba perahu layar yang berlangsung di pesisir pantai Desa Karama, Polewali Mandar, berlangsung meriah meski di tengah masa pandemi virus Corona.
Puluhan nelayan Pantai Waru Doyong, Kelurahan Bulusan, Banyuwangi mengikuti lomba balap perahu layar Jawa-Bali. Ajang ini diikuti 95 peserta.