
Rehan/Lisa Langsung Tatap Singapore Open usai Tersingkir di Malaysia
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati langsung menatap turnamen Singapore Open 2023 yang akan berlangsung pada 6-11 Juni.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati langsung menatap turnamen Singapore Open 2023 yang akan berlangsung pada 6-11 Juni.
Pebulutangkis ganda campuran Indonesia Lisa Ayu Kusumawati dan Rehan Naufal Kusharjanto sukses meraih emas di SEA Games 2023.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati terpaksa mundur dari Badminton Asia Championships 2023. Rehan tak bisa menuntaskan pertandingan karena cedera.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati lolos ke perempatfinal Orleans Masters 2023. Dari ganda putri, Indonesia dipastikan akan punya wakil di semifinal.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati memang terhenti di semifinal All England 2023. Tapi penampilan ganda campuran Indonesia ini mencuri perhatian.
Setelah kerap gagal meraih gelar juara di turnamen-turnamen BWF World Tour dalam setahun terakhir, ganda campuran Indonesia akhirnya pecah telur.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati ucap syukur usai menjuarai turnamen Super 300 Hylo Open untuk kali pertama.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati terhenti di semifinal French Open 2022. Mereka kalah 21-17, 13-21, dan 12-21 dari Robin Tabeling/Selena Piek.
Indonesia hanya mengirim satu wakil ke semifinal French Open 2022. Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati jadi harapan terakhir Indonesia.
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati menembus semifinal French Open 2022. Rehan/Lisa menyingkirkan wakil tuan rumah, Thom Gicquel/Delphine Delrue.