
Potret Sungai Cileungsi Tercemar Limbah Industri
Air Sungai Cileungsi, Bogor, menghitam akibat tercemar limbah industri. Pencemaran sungai itu juga mengakibatkan ribuan ikan mati.
Air Sungai Cileungsi, Bogor, menghitam akibat tercemar limbah industri. Pencemaran sungai itu juga mengakibatkan ribuan ikan mati.
Sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat kembali tercemar. Air di sungai itu menghitam dan banyak ikan mati.
Menurutnya, pihak-pihak tak bertanggung jawab yang mencemari sungai berbuat tega karena membahayakan lingkungan hidup.
Sungai Cileungsi diduga tercemar limbah. Air sungai berubah warna menjadi hitam, berbuih, dan mengeluarkan bau menyengat.
"Kita melakukan penutupan saluran air limbah secara permanen. Ada 14 perusahaan yang kita tutup," kata Endah Nurmayat.
Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat menegur PT GI yang merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pewarna.
Ombudsman Jakarta Raya menyatakan pencemaran di Sungai Cileungsi, Bogor, sudah masuk kategori pencemaran berat. Ombudsman meminta penanganannya multidimensi.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, bertemu dengan Ombudsman Jakarta Raya. Pertemuan itu untuk membahas penanganan limbah di Sungai Cileungsi.
Ridwan Kamil menegaskan kesiapannya untuk menangani pencemaran Sungai Cileungsi