
Soal Tes Baca Alquran untuk Capres, Adik Gus Dur: Nggak Urgen
Adik Gus Dur, Lily Chodidjah Wahid, menganggap usulan tes membaca Alquran untuk calon presiden dan calon wakil presiden tidak terlalu penting untuk dilakukan.
Adik Gus Dur, Lily Chodidjah Wahid, menganggap usulan tes membaca Alquran untuk calon presiden dan calon wakil presiden tidak terlalu penting untuk dilakukan.
"Saya melihat beliau berdua memiliki pemikiran yang sama tentang ekonomi kerakyatan sebetulnya," kata Lily Wahid.
Lily Chodidjah Wahid bertemu dengan cawapres Ma'ruf Amin kurang-lebih 1 jam membahas seputar Nahdlatul Ulama hingga koperasi atau ekonomi keumatan.
Adik presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid alias Gus Dur, Lili Chodidjah, sore ini menemui cawapres nomor urut 01, Ma'ruf Amin. Apa yang dibahas?