
Bagaimana Kinerja VAR di Liga 1 2024/25?
Teknologi Video Assistant Referee (VAR) yang diterapkan secara penuh berhasil mengurangi kontroversi di Liga 1 2024/25. Sejumlah klub memberikan apresiasi.
Teknologi Video Assistant Referee (VAR) yang diterapkan secara penuh berhasil mengurangi kontroversi di Liga 1 2024/25. Sejumlah klub memberikan apresiasi.
Komdis PSSI memberi hukuman larangan bertanding tambahan ke Ciro Alves. Musimnya bersama Persib Bandung itu pun dipastikan berakhir.
Persib Bandung sudah menjuarai Liga 1 2024/25. Pelatih Persib Bojan Hodak menegaskan masih ada yang harus dilakukan di sisa musim.
Persib Bandung kian dekat untuk menjuarai Liga 1 2024/25. Pelatih Maung Bandung Bojan Hodak tetap mewaspadai lawan-lawan yang akan dihadapi.
Persija Jakarta masih belum tampil dengan kekuatan penuh saat menjamu Semen Padang. Witan Sulaeman, Rio Fahmi, dan Pablo Andrade tidak bisa memperkuat tim.
Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena memuji penampilan Rayhan Hannan. Musim ini, pemain muda Macan Kemayoran itu mulai menunjukkan taringnya.
Persija Jakarta akan menjamu Semen Padang pada pekan ke-30 Liga 1. Di laga ini, Gustavo Almeida dan Muhammad Ferarri sudah bisa membela Macan Kemayoran lagi.
Bhayangkara Presisi Indonesia mengincar pelatih dari klub-klub penghuni lima besar Liga 1 2024/25. Hal itu dilakukan demi bersaing di papan atas musim depan.
Posisi Carlos Pena sebagai pelatih Persija mulai terancam menyusul sederet hasil buruk. Ia bertekad membalikkan situasi demi memenuhi target manajemen klub.
Persib Bandung punya kabar baik soal potensi comeback Gervane Kastaneer untuk laga melawan Bali United. Di saat yang sama Tyronne del Pino dipastikan absen.