detikSportMinggu, 23 Jun 2019 22:19 WIB
Lewis Hamilton Menangi GP Prancis, Mercedes Finis 1-2
Dominasi Mercedes di Formula 1 2019 belum terpatahkan. Lewis Hamilton meraih kemenangan keenamnya usai finis pertama di GP Prancis, di depan Valtteri Bottas.












































