SepakbolaJumat, 01 Sep 2023 06:20 WIB
Bonucci Akhirnya Tinggalkan Juventus, Segera Gabung Union Berlin
Bek tengah veteran Italia Leonardo Bonucci telah bersepakat meninggalkan Juventus. Bonucci akan menjajal sepakbola Jerman bersama Union Berlin.












































