detikInetSelasa, 04 Mar 2025 08:44 WIB
Unik! Laptop Lenovo Ini Bisa Dicas Pakai Tenaga Surya
Lenovo memamerkan laptop pertamanya yang dilengkapi panel surya. Laptop konsep bernama Yoga Solar PC ini bisa dicas menggunakan tenaga matahari.












































