detikFinanceJumat, 04 Mei 2018 07:40 WIB
Simpanan di Bank Umum Capai Rp 5.381 Triliun di Maret
Total simpanan di bank umum per Maret 2018 mengalami kenaikan 0,88% (MoM), dari Rp 5.334 triliun di Februari 2018 menjadi Rp 5.381 triliun di Maret 2018











































