
Lee Grant 'Konfirmasi' MU Capai Kesepakatan Pribadi dengan Varane
Manchester United 'mengumumkan' transfer Raphael Varane ke Old Trafford. Akun Twitter kiper The Red Devils, Lee Grant, yang mengabarkan itu. Kok, bisa?
Manchester United 'mengumumkan' transfer Raphael Varane ke Old Trafford. Akun Twitter kiper The Red Devils, Lee Grant, yang mengabarkan itu. Kok, bisa?
Lee Grant, kiper pelapis Manchester United, lagi mencuri perhatian. Ada aksinya bantu-bantu untuk menjalani peranan yang biasa dilakukan ofisial keempat.