detikNewsJumat, 12 Apr 2024 21:18 WIB Kunjungi SBY di Cikeas, Prabowo: Lebaran, Datang ke Senior Presiden terpilih 2024-2029, Prabowo Subianto bersilaturahmi dengan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono di Puri Cikeas, Jawa Barat, Jumat (12/4).