
Stylist Ungkap 5 Luxury Brand yang Tolak Zendaya Pakai Koleksinya
Sulit untuk membantah status Zendaya sebagai seorang bintang sekaligus ikon fashion. Namun siapa yang menyangka, ia pernah ditolak luxury brand.
Sulit untuk membantah status Zendaya sebagai seorang bintang sekaligus ikon fashion. Namun siapa yang menyangka, ia pernah ditolak luxury brand.
Zendaya tiada hentinya memukau lewat pilihan busananya. Kali ini, tren pantless menjadi andalan.
Setia Zendaya pada busana vintage sepertinya belum berakhir. Tren bersolek dengan gaun lama kembali menemaninya untuk rangkaian tur Dune: Part Two.
Sekali lagi, Zendaya membuktikan dirinya pantas disebut sebagai ikon mode generasi Z. Ia menjelma sebagai manusia mesin di premier 'Dune: Part Two'.
Zendaya masih bekerja sama dengan Law Roach usai stylist langganannya tersebut pensiun sebagai penata gaya selebriti. Law Roach kini jadi creative director.
Gaya Zendaya yang selalu stylish akhirnya berhasil menempatkannya sebagai ikon fashion dunia. Ia akan dianugerahi Fashion Icon Award di CFDA Awards 2021.