detikNewsJumat, 29 Agu 2025 10:15 WIB
Personel Marinir Coba Tenangkan Massa Aksi Depan Mako Brimob di Kwitang
Massa aksi di depan Mako Brimob Polda Metro Jaya terus berlangsung. Personel Marinir berupaya menenangkan.
detikNewsJumat, 29 Agu 2025 10:15 WIB
Massa aksi di depan Mako Brimob Polda Metro Jaya terus berlangsung. Personel Marinir berupaya menenangkan.
detikNewsJumat, 29 Agu 2025 08:44 WIB
Kemacetan terjadi akibat jalan yang mengarah ke Kwitang dari Mako Brimob telah ditutup. Pengendara kemudian berinisiatif mencari jalur alternatif melalui gang
detikNewsJumat, 29 Agu 2025 07:10 WIB
Kericuhan pecah di Mako Brimob, Kwitang, usai tewasnya pengemudi ojol tertabrak rantis. Massa ricuh, mobil dibakar, dan gas air mata ditembakkan polisi.
detikNewsJumat, 29 Agu 2025 01:37 WIB
Massa pengemudi ojek online (ojol) mendatangi Markas Komando (Mako) Brimob di Kwitang, Jakarta Pusat, dini hari. Massa terlihat berkumpul di tengah jalan.
detikNewsSabtu, 28 Jun 2025 11:42 WIB
Warga bernama Ana Susana (51) mengaku hanya bisa menyelamatkan baju yang ada di jemuran ketika kebakaan terjadi.
detikNewsSabtu, 28 Jun 2025 11:06 WIB
Warga di Jalan Kembang XI, Kwitang, membersihkan sisa-sisa kebakaran kemarin. Mereka bekerja sama mengumpulkan puing untuk dibuang.
detikNewsKamis, 26 Jun 2025 15:33 WIB
Kebakaran di Kwitang, Jakarta Pusat, menyebabkan 20 rumah hangus terbakar. Satu orang mengalami luka.
detikNewsKamis, 26 Jun 2025 13:53 WIB
Kebakaran melanda permukiman padat di kawasan Kwitang, Jakarta Pusat. Sebanyak 20 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan.
detikFinanceKamis, 05 Jun 2025 08:00 WIB
Pernah jadi surga para pencinta buku, kawasan Senen dan Kwitang kini sudah sepi pengunjung.
detikFinanceRabu, 04 Jun 2025 11:07 WIB
Sentra buku di Jakarta Pusat, seperti Pasar Senen dan Kwitang, sepi pengunjung. Meski banyak koleksi, suasana lengang membuat pedagang menunggu harapan.