
Di Debat, 3 Cawagub DKI Sepakat Retribusi Sampah Rumah Tangga Belum Perlu
Ketiga Cawagub Pilkada Jakarta sepakat retribusi sampah belum diperlukan. Ketiga Cawagub itu mengusulkan sampah bisa dikelola dan menjadi sumber penghasilan.
Ketiga Cawagub Pilkada Jakarta sepakat retribusi sampah belum diperlukan. Ketiga Cawagub itu mengusulkan sampah bisa dikelola dan menjadi sumber penghasilan.
"Ayo kita buat yang namanya Jakarta Wave, bukan hanya Korean Wave, tentunya kita akan terus mendampingi para UMKM tadi," jelasnya," kata Kun Wardhana.