detikNewsSenin, 05 Agu 2019 07:07 WIB
Data AirVisual: Jakarta Kota Paling Berpolusi ke-15 di Dunia
Kualitas udara Jakarta pagi ini jauh lebih baik dari hari sebelumnya. Data AirVisual menunjukkan Jakarta menempati urutan ke-15 dengan kualitas udara moderat.












































