
KSAU Ungkap Alutsista Baru, Ada Super Hercules hingga Drone Bayraktar
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal Tonny Harjono mengungkap sejumlah alutsista yang akan memperkuat TNI AU.
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal Tonny Harjono mengungkap sejumlah alutsista yang akan memperkuat TNI AU.
TNI AU kini mempunyai pemimpin baru. Marsekal Tonny Harjono resmi dilantik menjadi KSAU menggantikan Marsekal Fadjar Prasetyo yang memasuki masa pensiun.
Marsekal Tonny Harjono mengatakan jabatan KSAU yang diembannya kini merupakan sebuah amanah yang besar.