
Korban Tewas Ledakan Maut Tangki BBM di Lebanon Jadi 28 Orang
Korban tewas ledakan tangki bahan bakar di Lebanon bertambah. Kini 28 orang tewas dan 79 lainnya mengalami luka-luka.
Korban tewas ledakan tangki bahan bakar di Lebanon bertambah. Kini 28 orang tewas dan 79 lainnya mengalami luka-luka.
Korban ledakan tangki BBM di Lebanon tak mampu ditangani RS setempat. Mereka dilarikan ke Tripoli guna menerima penanganan yang lebih baik.
Hakim di Lebanon mengeluarkan 5 surat penangkapan terkait ledakain di Beirut. Dua diantaranya untuk pejabat dan tiga untuk pekerja pelabuhan.
Tentara Lebanon menyatakan ada tujuh orang yang masih hilang pascaledakan besar yang mengguncang Beirut. Upaya pencarian masih terus dilakukan.
Prancis mendesak Lebanon membentuk pemerintahan baru. Desakan itu muncul setelah Perdana Menteri Hassan Diab mengundurkan diri dari pemerintahan.
Polri melakukan sejumlah langkah antisipasi agar kejadian ledakan akibat amonium nitrat di Beirut, Lebanon, tidak terjadi di Indonesia.
Amonium nitrat diduga menjadi biang kerok ledakan dahsyat di Beirut Lebanon. Ternyata, penyimpanan zat berbahaya ini sudah pernah mendapatkan peringatan.
Kota Beirut Lebanon yang indah dalam hitungan mendadak berubah seperti kota hantu. Ada kisah kisah mendebarkan saat terjadinya ledakan
Pemerintah Australia akan menyumbangkan dua juta dolar Australia atau sekitar Rp 19,6 miliar dalam bantuan kemanusiaan ke Lebanon.
Ledakan besar di Beirut, Lebanon, membawa duka bagi dunia. Doa dan simpati untuk korban ledakan mengalir dari berbagai negara.