
Koper Penumpang Lion Air Dirusak di Kualanamu, Koin Emas Raib
Resleting koper sudah di posisi bawah. Sementara barang-barang di dalam koper sudah dalam kondisi berantakan.
Resleting koper sudah di posisi bawah. Sementara barang-barang di dalam koper sudah dalam kondisi berantakan.
Mengacu pada Undang-undang Sistem Peradilan Pidana Ana, kemungkinan tersangka pencuri tidak ditahan. Tersangka baru setingkat SMP.