
Peserta Klaster Hipmi dan Seminar Lembang Ikuti Rapid Test di Bandung
Sebanyak 160 peserta Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) di Kabupaten Karawang 9 Maret lalu diperiksa dengan metode rapid test.
Sebanyak 160 peserta Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) di Kabupaten Karawang 9 Maret lalu diperiksa dengan metode rapid test.
Sebanyak tujuh pengurus BPC Hipmi Kabupaten Cirebon yang mengikuti musda di Karawang menjalani rapid test. Mereka dinyatakan negatif Corona.
Wakil Ketua DPD PDIP Jabar Gatot Tjahjono meninggal karena positif virus Covid-19. Ia termasuk klaster Musda Hipmi di Karawang.
Kegiatan Musyawarah Daerah, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Jabar disebut menjadi klaster penyebaran virus Corona. Hipmi Jabar menilai itu sebagai musibah.
Pemkab Garut memantau kondisi kesehatan warganya yang hadir di Musyawarah Daerah (Musda) Hipmi Jabar di Karawang. Mereka segera melakukan tes Corona.
Empat orang pengurus Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kabupaten Cianjur terpaksa harus tetap menjalani isolasi rumah dan menunda tes Covid-19.
Musda Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Jabar di Karawang menjadi klaster baru penyebaran virus Corona. Pasalnya, muncul tujuh orang positif Corona.
Tujuh orang yang hadir dalam Musda Hipmi dinyatakan positif virus corona. Ridwan Kamil yang hadir di acara itu akan kembali ikut proaktif tes covid-19.