
Klasemen Piala AFF 2022 Grup A: Thailand Teratas, Indonesia Kedua
Timnas Indonesia harus puas menjadi runner-up klasemen Piala AFF Grup A. Timnas Thailand yang menjadi juaranya.
Timnas Indonesia harus puas menjadi runner-up klasemen Piala AFF Grup A. Timnas Thailand yang menjadi juaranya.
Indonesia bersaing ketat dengan Thailand dan Kamboja di Grup A Piala AFF 2022. Laga penentu akan dijalani hari ini dan berikut skenario lolos masing-masing tim.
Indonesia gagal menggusur Thailand dari puncak klasemen usai kedua negara bermain imbang 1-1. Berikut klasemen Piala AFF 2022 Grup A.
Indonesia dan Thailand sama-sama menang besar dari lawan-lawannya. Kedua tim kini bersaing ketat dalam perolehan klasemen sementara Piala AFF 2022 dari Grup A.
Indonesia dan Thailand sama-sama menang besar di Piala AFF 2022, Senin (26/12/2022) ini. Keduanya beriringan menguasai klasemen Grup A.
Laga lanjutan Piala AFF 2022 menjadi milik Timnas Indonesia saat melawan Brunei. Tim Garuda menang 7-0 dengan satu gol dicetak oleh pemain PSM, Yakob Sayuri.
Timnas Indonesiapesta gol 7-0 atas Brunei Darussalam di matchday keduaGrup A Piala AFF 2022. Skuad Garuda sementara jadi pemuncak grup!
Timnas Indonesia akan menghadapi Brunei Darussalam dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022. Berikut klasemen Grup A jelang laga.
Malaysia sementara memimpin Grup B Piala AFF 2022, usai menggasak Laos di laga keduanya. Harimau Malaya menyalip Vietnam dan Singapura.
Grup A Piala AFF 2022 kini sengit persaingannya. Timnas Indonesia sementara berada di bawah Thailand dan Filipina.