
Ini Wujud Renault Kiger, SUV Terbaru yang Bakal Mengaspal di RI Tahun Depan
Kiprah Renault di Indonesia terus berlanjut, akan mengenalkan produk barunya Kiger. Ini bentuk konsep Renault Kiger, keren tidak?
Kiprah Renault di Indonesia terus berlanjut, akan mengenalkan produk barunya Kiger. Ini bentuk konsep Renault Kiger, keren tidak?
Renault Indonesia akan mengenalkan mobil baru pada tahun 2021. Bocorannya adalah Renault Kiger.