
Tak Hanya Khofifah, Emil Juga Diusulkan Jadi Ketua TPD Prabowo-Gibran
Tidak hanya Khofifah, Emil Dardak pun diusulkan menjadi ketua tim pemenangan Prabowo-Gibran di Jawa Timur. Demikian juga sosok lain berikut ini.
Tidak hanya Khofifah, Emil Dardak pun diusulkan menjadi ketua tim pemenangan Prabowo-Gibran di Jawa Timur. Demikian juga sosok lain berikut ini.
Wakil Menteri BUMN, Rosan Roeslani sambangi DPP Partai Demokrat, Selasa (24/10). Rosan mengatakan hanya ingin bersilaturahmi dengan Agus Harimurti Yudhoyono.