
Utut Adianto akan Usulkan Puan Maharani Jadi Calon Ketua DPR
"Kalau ditanya, saya akan usulkan Puan Maharani (jadi calon Ketua DPR). Tapi saya belum ditanya (ditanya oleh Megawati)," kata Utut Adianto.
"Kalau ditanya, saya akan usulkan Puan Maharani (jadi calon Ketua DPR). Tapi saya belum ditanya (ditanya oleh Megawati)," kata Utut Adianto.
Ketua DPR Bamsoet menilai apa yang direncanakan Jokowi dalam Visi Indonesia merupakan persoalan yang langsung dihadapi masyarakat.
Ketua DPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) menilai Jokowi-Prabowo sebagai momen menyampaikan pesan damai dan ajakan untuk mengakhiri polarisasi di masyarakat.
"Terkait Baiq Nuril, saya berharap surat dari presiden bisa kita terima hari Senin...," ujar Bamsoet
Ketua DPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) mulai bermanuver demi mencapai kursi Ketua Umum Golkar.
Nama Puan Maharani santer disebut calon terkuat untuk mengisi jabatan Ketua DPR dari Fraksi PDIP DPR setelah memperoleh suara terbanyak nasional di Pileg 2019.
Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menilai Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani cocok memimpin DPR.
"... semua pihak harus menghormatinya dan melaksanakan keputusan itu agar tidak terjadi kekisruhan kembali," kata Bamsoet.
Ketua DPR RI Bambang Soesatyo melihat ada kesempatan bagus untuk Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia. Ia mendorong upaya-upaya untuk mewujudkan itu.
"Peluang Indonesia menjadi negara adidaya pada 2045 sangat terbuka lebar," kata Ketua DPR Bambang Soesatyo.