
Warga Tuntut Masuk Hunian Kampung Susun Bayam Dulu, Ini Kata Pemprov DKI
Kepala Kesbangpol DKI Taufan Bakri menemui warga Kampung Bayam yang aksi di depan Balai Kota DKI. Taufan berjanji akan menyampaikan tuntutan warga ke JakPro.
Kepala Kesbangpol DKI Taufan Bakri menemui warga Kampung Bayam yang aksi di depan Balai Kota DKI. Taufan berjanji akan menyampaikan tuntutan warga ke JakPro.
Konvoi motor membawa tulisan 'Kebangkitan Khilafah' terjadi di Cawang, Jaktim. Suku Badan Kesbangpol Jaktim bersama TNI menelusuri konvoi motor tersebut.
Anggota DPRD meminta Kesbangpol DKI memecahkan masalah tawuran di Johar Baru. Kesbangpol DKI menjelaskan, masalah ini tak bisa diselesaikan semudah makan cabai.
"Kalau mau dinaikin, silakan saja. Kan ada banyak partai baru. Kan contohnya PPP anjlok kan, kemudian ada partai baru, PSI," kata Taufan Bakri.
Pemprov DKI akan membongkar tenda-tenda pengungsian yang disediakan Dinas Sosial di pengungsian sementara di Kalideres, Jakarta Barat.
"Saya sudah lapor ke Menko Polhukam dan ke Staf Kepresidenan. Ini kita diundang rapat di Staf Kepresidenan," ucap Kepala Badan Kesbangpol DKI Taufan Bakri.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berencana mengucurkan APBD untuk dikelola mandiri (swakelola) oleh ormas.