
74 Tahun Hubungan RI-Arab Saudi, Bamsoet Harap Kerja Sama Ditingkatkan
Hubungan diplomatik antara kedua negara sudah terjalin selama 74 tahun sejak 1 Mei 1950 yang ditandai dengan pembukaan Perwakilan RI di Jeddah.
Hubungan diplomatik antara kedua negara sudah terjalin selama 74 tahun sejak 1 Mei 1950 yang ditandai dengan pembukaan Perwakilan RI di Jeddah.
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengatakan akan terbang besok ke Arab Saudi untuk melanjutkan misi dagang di kawasan Timur Tengah.