detikTravelRabu, 26 Jul 2017 07:20 WIB Boneka yang Jadi Jimat dan Dipercaya Bawa keberuntungan Di Thailand terdapat kepercayaan bahwa boneka bisa membawa keberuntungan. Mereka mengoleksi boneka-boneka dan membacakannya doa-doa.