detikHealthJumat, 13 Sep 2019 18:54 WIB
5 Tokoh Pengidap Glaukoma Selain Thareq Habibie: Bono U2 hingga Edgar Davids
Thareq Kemal Habibie ternyata mengenakan penutup mata karena riwayat glaukoma. Deretan tokoh lain juga mengidap kondisi serupa dari Bono U2 hingga Edgar Davids.










































