detikOtoMinggu, 22 Mei 2022 20:19 WIB
Terpesona dengan 'Imutnya' Daihatsu Taft Reborn yang Sudah Melantai di RI
Daihatsu Taft Reborn adalah sebuah kei car yang membawa aura tangguh ala model Taft yang legendaris. Asyiknya, Taft Reborn ini sudah bisa dibeli di Indonesia.












































