
Video: Bocah Terlindas Truk di Tangerang Sukses Jalani Operasi Kaki
Kapolres Metro Tangerang, Kombes Zain Dwi Nugroho memastikan operasi kaki ANP (9), korban yang terlindas truk di Teluknaga, Kabupaten Tangerang berjalan sukses.
Kapolres Metro Tangerang, Kombes Zain Dwi Nugroho memastikan operasi kaki ANP (9), korban yang terlindas truk di Teluknaga, Kabupaten Tangerang berjalan sukses.
Sebuah truk melindas seorang bocah di Teluknaga, Kabupaten Tangerang. Warga mengaku sudah demo terkait jam operasional truk tiga hari sebelum kejadian tersebut.