detikInetJumat, 05 Nov 2021 08:23 WIB Sempat Turun Gegara Pandemi, Polusi Karbon Global Disebut Naik Lagi Polusi karbon global disebut kembali menempati peningkatan. Setelah sempat turun di 2020 karena kebijakan pandemi Covid-19.