
4 Tempat Wisata Bandung yang Tenang nan Sejuk
Menjelang libur akhir tahun, Bandung menjadi salah salah satu incaran wisatawan. Berikut empat tempat wisata Bandung yang tenang dan sejuk.
Menjelang libur akhir tahun, Bandung menjadi salah salah satu incaran wisatawan. Berikut empat tempat wisata Bandung yang tenang dan sejuk.
Kampung Cai Ranca Upas Rancabali menjadi salah satu primadona obyek wisata setelah Kawah Putih yang ada di kawasan Bandung Selatan, Jawa Barat.